Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2011

Parvovirus (muntaber dogy)

  Canine parvovirus sangat menular dan disebabkan oleh virus yang sangat resisten di lingkungan rumah. Penyakit anjing ini menyebabkan gastroenteritis parah dan sering kali menyebabkan komplikasi pendarahan. Jika anjing betina terkontaminasi selama kebuntingan, virus ini akan memengaruhi janinnya saat berkembang. Virus ini tidak dapat berplikasi sendiri, dan akibatnya harus menggunakan sel lain untuk membantunya berkembang biak. Pada anak-anak anjing, canine parvovirus akan mengkolonisasi sel-sel saluran pencernaan karena mereka beregenerasi dengan laju yang cepat. Canine parvovirus ini bisa berakibat fatal dan merupakan penyakit yang terus memengaruhi populasi anak anjing. Apa saja gejala virus parvo pada anjing? Anak anjing atau anjing dengan canine parvovirus akan menunjukkan berbagai gejala yang berbeda. Anda harus selalu memperhatikan: ·         Demam ·         Kelesuan ·         Diare (mungkin berdarah) ·         Muntah ·         Dehidrasi ·         Penurunan

Selamat Idul Fitri

Segenap dokter hewan praktek, pegawai, dan pemilik Klinik Hewan Happiness bandung, mengucapkan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1430 Hijriah Mohon maaf lahir dan batin Dokter hewan praktek, drh. alex saba

Program Penitipan Hewan Kesayangan (kucing, anjing, kelinci, de-es-be) selama lebaran 2011

Gambar
Sahabat-Sahabat Klinik Hewan Happiness, kita menginfokan saat ini kita siap menerima “layanan penitipan” hewan kesayangan Anda pada lebaran 2011. (info penitipan anjing saat ini sudah penuh sampai tanggal 3 september 2011 ; penitipan kucing di kandang permanen sudah penuh sampai tanggal 5 september tinggal kandang besi / aluminium ; tinggal kamar untuk pasien hewan yang sakit membutuhkan rawat inap. Trims) Lokasi Klinik kita yang dekat dengan Pintu tol Pasteur memberikan Kemudahan Bagi Sahabat-Sahabat Klinik Hewan Happiness dari Jakarta atau kota-kota lain untuk mencapai klinik kita. Kita akan memberikan pemeliharaan dan penanganan terbaik bagi hewan kesayangan Anda. Kita sendiri dengan 3 dokter hewan akan memberikan pengawasan yang ketat setiap harinya, sehingga kesehatan hewan kesayangan Anda dapat terpantau secara maksimal Fasilitas yang disediakan klinik antara lain ; kandang permanen berjumlah 8 kandang (sudah terisi 4 kandang)  lihat foto di bawah, kandang permanen besar